Search for collections on Pradita Repository

Pengaruh social media marketing terhadap minat kunjungan konsumen pada the bunker boardgame cafe di tangerang

Theodora, Alma Tria (2023) Pengaruh social media marketing terhadap minat kunjungan konsumen pada the bunker boardgame cafe di tangerang. Undergraduate thesis, Universitas Pradita.

[thumbnail of Alma Tria Theodora (PW).pdf] Text
Alma Tria Theodora (PW).pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Kehadiran internet telah menjadi bagian penting dalam kehidupan manusia, karena memudahkan setiap orang untuk berkomunikasi, mengakses informasi dan pengetahuan. Pemasaran digital melalui media sosial dirasa mampu mempengaruhi minat berkunjung. Penelitian ini bertujuan untuk melihat Pengaruh Social Media Marketing terhadap Minat Berkunjung di The Bunker Board Game Café melalui penyebaran kuesioner kepada konsumen. Populasi dalam penelitian ini adalah pengunjung The Bunker Board Game Café yang memiliki akun media sosial Instagram, TikTok, dan Facebook dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Hasil kuesioner responden dianalisis menggunakan aplikasi IBM SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemasaran digital Instagram, Facebook, Tiktok berpengaruh positif terhadap minat berkunjung. Hasil pengujian yang telah dilakukan menyatakan bahwa variabel independen (X) dan dependen (Y) saling berpengaruh.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: -|- SUBJEK PRADITA -|- > Fakultas Pariwisata dan Seni Kuliner > Pariwisata
Divisions: Fakultas Pariwisata dan Seni Kuliner > Pariwisata
Depositing User: Pradita Librarian
Date Deposited: 23 Aug 2023 04:22
Last Modified: 23 Aug 2023 04:22
URI: https://repository.pradita.ac.id/id/eprint/181

Actions (login required)

View Item
View Item